Bulan Februari merupakan bulan yang sangat kami tunggu-tunggu. Bulan penuh kasih sayang dan ketulusan. Pada bulan Februari ini juga, tepatnya tanggal 7 Februari, my mom and my inspiration ulang tahun. Tahun ini merupakan tahun kedua kami merayakan tanpa dihadiri oleh sosok dady. Semoga dady istirahat dengan tenang di surga. Well, kami rayakan ulang tahun my mom's dengan sederhana di kedai kopi dekat dengan...